7 Alasan yang Membuat Gunung Salak Begitu Menarik yang Jadi Habitat Owa Jawa
7 Alasan yang Membuat Gunung Salak Begitu Menarik yang Jadi Habitat Owa Jawa--
Pendakian dari stasiun pertanian dekat Cimelati (800 mdpl) juga menawarkan tantangan tersendiri.
BACA JUGA:Dibuang Sayang, Yuk Buat Sisa Nasi jadi Camilan Krupuk Kriuk Yang Enak dan Gurih
7. Dianggap Sebagai Gunung Suci di Kepercayaan Sunda
Gunung Salak juga dikenal dengan berbagai cerita dan mitos, terutama tentang pendaki yang tersesat.
Gunung ini dianggap sebagai gunung suci oleh orang sunda, maka itu tidak boleh bertindak sembarangan di kawasan ini
Selain itu, sejarah kecelakaan penerbangan di kawasan ini, seperti jatuhnya pesawat Sukhoi Superjet 100 pada tahun 2012, menambah misteri dan keanggkeran kawasan ini.
Itulah hal menarik dari Gunung Salak, gunung dengan segudang misteri.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: