Kunci Gitar Lagu Kemerdekaan 17 Agustus – cipt. H Mutahar
--
RADAR TASIK TV - Lagu " Hari Kemerdekaan 17 Agustus" dirilis pada 1946 yang diciptakan oleh Sayyid Muhammad Husein bin Salim bin Ahmad bin Salim bin Ahmad Al-Mutahar atau sering dikenal dengan nama H. Mutahar.
Seorang pencipta lagu Indonesia yang juga berkontribusi dalam menciptakan beberapa lagu bersejarah dan berpengaruh di Indonesia.
Lagu "Hari Kemerdekaan 17 Agustus" merupakan salah satu karya terkenalnya. Berikut adalah lirik dan cord gitar lagu “Harii Kemerdekaan 17 Agustus”.
BACA JUGA:Peringati Hari Pahlawan, Rumah Zakat Selenggarakan Aksi Bersih-Bersih Sungai di Tasikmalaya
Judul Lagu : Hari Kemerdekaan
Pencipta : H Mutahar (1946)
[Intro] : C-G-C-F-C-G-C C
C G C
Tujuh belas Agustus tahun empat lima..
C G C
Itulah hari kemerdekaan kita..
F C
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: