5 Problem Sosial di Kota Tasikmalaya, Selain Geng Motor Ternyata Nomor Buncit Ngeri Banget!

5 Problem Sosial di Kota Tasikmalaya, Selain Geng Motor Ternyata Nomor Buncit  Ngeri Banget!

Ribuan botol miras hasil razia aparat gabungan polisi, dan satpol PP pada 26 Juni 2023. Miras ini menjadi pemicu rentetan kejadian negatif di Kota Tasikmalaya, salah satunya pelajar anggota geng motor sebelum beraksi menegak miras terlebih dahulu.-dok.radartasik.com-

5 Problem Sosial di Kota Tasikmalaya, Selain Geng Motor Ternyata Nomor Buncit Paling Mengerikan!

RADARTASIK.COM – Berjuluk Kota Santri tetapi banyak kejadian yang justru membuat citra Kota Tasikmalaya menjadi cenderung negatif.

Penelusuran lapangan Radartasik TV ada 5 problem sosial yang menantang semua stakeholder di Kota Tasikmalaya untuk mengambil peran menanganinya.

Adapun 5 problem sosial itu antara lain :

1.Minuman Keras (Miras)

BACA JUGA:Oknum Guru ASN di Kota Tasikmalaya Bernyanyi Dukung Prabowo-Gibran, Plt Kadisdik Bilang Begini...

BACA JUGA:Puluhan Pekerja di Kota Banjar Informal Didaftarkan BPJS Ketenagakerjaan

Razia demi razia minuman keras (miras) ketsp dilakukan aparat terkait di Kota Tasikmalaya.

Tetapi mirad tidak ada berhentinya terus dipasok fari luar daerah ke Kota Tasikmalaya.

Meskipun aparat kepolisian, Satpol PP, dan ormas Islam sering menemukan ribuan botol miras dan dimusnahkan, tetap saja ribuan botol lainnya datang lagi.

Razia miras paling heboh pada hari Senin, 23 Juni 2023, di Jalan Juanda, Kota Tasikmalaya.

Saat itu di sebuah gudang ditemukan 9.432 botol miras dalam 3 merek.

2.Narkoba 

Narkoba juga termasuk yang tinggi peredarannya di Kota Tasikmalaya. Ironisnya ada oknum pejabat di lingkungan Pemkot Tasikmalaya hingga aparat penegak hukum di Polres Tasikmalaya Kota ada di pusaran narkoba.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: