Bikin Cepat Basi dan Rusak, Ini 7 Bahan Makanan yang Tidak Boleh Dimasukan ke Dalam Kulkas

Bikin Cepat Basi dan Rusak, Ini 7 Bahan Makanan yang Tidak Boleh Dimasukan ke Dalam Kulkas

Illustrasi by dalia--

Bikin Cepat Basi dan Rusak, Ini 7 Bahan Makanan yang Tidak Boleh Dimasukan ke Dalam Kulkas

 

RADAR TASIK TV - Kulkas merupakan salah satu barang rumah tangga yang berfungsi sebagai tempat menyimpan makanan sekaligus untuk mendinginkan dan mengawetkan makanan agar tidak mudah basi oleh karena itu, orang akan menyimpan makanan mereka di dalam elektronik kulkas untuk dikonsumsi di kemudian hari. 

Meski begitu, apakah kamu tau ada beberapa bahan makanan yang tidak boleh dimasukkan ke dalam kulkas?  

Bahan makanan yang tidak boleh disimpan di kulkas perlu kamu perhatikan. tentunya kamu tidak ingin rasa dan tekstur bahan makanan tersebut menjadi tidak enak dan kandungan nutrisinya hilang. 

Dikutip dari instagram fita_apps, ini 7 bahan makanan yang tidak boleh dimasukkan ke dalam kulkas

1. Roti. 

Roti tidak disarankan untuk dimasukkan ke dalam kulkas karena membuat roti mengering dan bisa cepat basi. sebaiknya kamu menyimpan roti dalam suhu ruangan. Namun, memasukkan roti ke dalam kulkas juga membantu roti agar tidak kadaluarsa dan bisa bertahan lebih lama

BACA JUGA:Jangan Langsung Masukin Kulkas, Ini Tips Receh Menyimpan Tempe Agar Lebih Tahan Lama

BACA JUGA:Cara Membersihkan Rak Kulkas Kotor dan Mengerak Dengan 3 Bahan Sederhana, Rak Kulkas Auto Seperti Baru

2. Perbawangan. 

Bawang menjadi salah satu bahan makanan yang tidak disarankan untuk disimpan di dalam kulkas. Bawang yang disimpan di dalam kulkas akan merusak kualitas bawang itu sendiri. bawang jadi lembab jadi bikin lebih cepat rusak

Bila kamu ingin rasa dan tekstur bawang tetap terjaga, maka simpanlah di tempat yang memiliki ventilasi udara yang baik, gelap, dan sejuk atau tidak dingin

3. Kentang. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: