Berminat Lanjutkan Di Sekolah Menengah Kejuruan?, Yuk Simak Daftar SMK di Tasikmalaya, Banyak Program Keahlian

Kamis 08-02-2024,11:00 WIB
Reporter : Nurohman
Editor : Nurohman

• Rekayasa Perangkat Lunak 

BACA JUGA:Siap Bertugas Jadi KPPS? Jaga Kesehatan Agar Tidak Tumbang Saat Bertugas, Ini Tipsnya

SMK Bina Lestari PUI

SMK Bina Lestari PUI memiliki 2 kompetensi keahlian, antara lain:

• Akuntansi dan Keuangan Lembaga 

• Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 

 

SMK BPI Baturompe

SMK BPI Baturompe memiliki 2 kompetensi keahlian, antara lain :

• Bisnis Daring dan Pemasaran

• Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran

 

SMK Farmasi Putera Nusantara 

SMK Farmasi Putera Nusantara memiliki 6 kompetensi keahlian, antara lain :

• Asisten Keperawatan

• Farmasi Industri

Kategori :