Deretan Radio Bandung Terbaik yang Eksis Sebelum Munculnya Media Sosial, Teman Ngegalau Sambil Request Lagu

Sabtu 17-02-2024,09:03 WIB
Reporter : Ika Nuraeni
Editor : Ika Nuraeni

Seiring dengan berjalannya waktu, keberadaan radio ini terus berkembang, sampai pada akhirnya saat ini perannya sudah teralihkan dengan adanya keberadaan media sosial.

Namun di Bandung, ternyata terdapat beberapa radio yang keberadaannya masih eksis sampai saat ini.

Radio Bandung Terbaik yang Eksis Sebelum Munculnya Media Sosial

Berikut ini adalah beberapa deretan radio tua Bandung terbaik yang eksis sebelum munculnya media sosial.

1. Radio Gema Surya

Stasiun radio ini diperkirakan berdiri pada tahun 1970-an. Radio ini merupakan salah satu radio yang terkenal di Bandung sebelum adanya media sosial.

2. DFM Radio Indonesia

DFM merupakan salah satu stasiun radio yang mengudara di Bandung. Stasiun ini di dirikan pada tahun 1985.

Tagline yang dimiliki stasiun radio ini adalah "The Soul and Spirit of Rock n Roll"

3.  Dangdut Fantura FM Bandung

Dangdut Fantura FM Bandung merupakan salah satu stasiun radio dangdut yang mengudara di Bandung.

Stasiun ini berdiri sejak tahun 2003, dan mengudara pada frekuensi 101.4 FM.

4. Pijar FM Bandung

Stasiun radio ini berdiri tahun 1999 dan mengudara pada frekuensi 91.3 FM.

Pijar FM mengudara dalam lingkup pendidikan dan akademis di Kota Bandung, sehingga memfokuskan pada isu-isu pemberitaan pendidikan.

BACA JUGA:8 Beasiswa S1 Luar Negeri ini Siap Wujudkan Mimpi Kamu Kuliah di Luar, Gratis Tanpa Syarat Nilai IPK

Kategori :