Liga 1 2024/2025, Persik Ditinggal 4 Pemain Asing, Satu Merapat ke Persebaya, Ini Rencana Marcelo Rospide
Persik Ditinggal 4 Pemain Asing Jelang Liga 1 2024/2025.-persik-
BACA JUGA:Nasib Hakan Calhanoglu Akan Menjadi Bukti Apakah Oaktree Sama Saja dengan RedBird
Marcelo memprediksi jalannya kompetisi Liga 1 musim depan akan berjalan lebih kompetitif. Kata dia, timnya harus lebih bekerja ekstra demi bisa memberikan hasil yang terbaik.
Dia menyampaikan Persik mempunyai pengalaman di musim sebelumnya dan akan dijadikan sebagai pelajaran.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: pt lib