Resep Puding Buah yang Super Gemas dan Lucu, Cocok Jadi Santapan Saat Kumpul Keluarga

Resep Puding Buah yang Super Gemas dan Lucu, Cocok Jadi Santapan Saat Kumpul Keluarga

Mau Makan Buah Tapi Lucu? Yuk Coba Recook 2 Puding Karakter Buah yang Super Gemas Dan Cute Ini (foto by pinterest)--

• Cuci buah mangga lalu potong- potong beserta bitna dengan bentuk seperti dadu.

• Lalu siapkan juga cincau hitam yang sudah matang potong juga samakan seperti buah mangga tadi

• Rebus bit dengan memakai air 200 ml sampai airnya tercampur dengan sarinya.

• Setelah itu, tunggu sampai berwarna merah lalu sisihkan buahnya dan ambil sarinya.

• Sari tersebut campurkan dengan air 700 ml, 50 gr gula pasir, dan sebungkus agar yang tanpa rasa.

• Rebus sampai mendidih dan pindahkanke cetakan diamkan hingga dingin, lalu campurkan mangga yang sudah di potong sperti dadu.

• Biarkan hingga setengah dingin

• Sambil menunggu pudingnya setengan dingin,kalian bisa rebus air susu di campur dengan air 50 gr gula pasir dan sebungkus agar tanpa rasa sampai mendidih.

• Setelah itu masukan cincau dadu, jika lapisan puding pertama sudah mengeras dan dingin kalian bisa tinpa atasnya dengan campuran puding angga dan juga cintau.

• Setelah puding mengeras dan dingin, puding sudah siap untu disajikan.

tIu dia dua resep puding diatas yang wajib kalain recook, sangat sederhna bukan? Cocok juga untuk cemilan sikecil di rumah nih bun.

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: