Manfaat Daun Kelor Yang Jarang Orang Ketahui, Lengkap Dengan Cara Mengolahnya

Manfaat Daun Kelor Yang Jarang Orang Ketahui, Lengkap Dengan Cara Mengolahnya

Sumber : JOVEE--

RADAR TASIK TVDaun kelor atau moringa oleifera merupakan tanaman di daerah tropis yang biasa digunakan untuk pengobatan.

Banyak sekali manfaat daun kelor untuk kesehatan ini sangat banyak, sehingga sering dipakai untuk berbagai keperluan. Di Indonesia, menemui tanaman ini tidaklah sulit, biasanya ditanam di pekarangan rumah.

Konsumsi daun kelor bisa membantu meningkatkan kesehatan. Daun kelor memiliki nutrisi penting, termasuk protein, vitamin B6, vitamin C, riboflavin dan zat besi.

Daun kelor kini makin populer di masyarakat. Banyak produk daun kelor yang dijual bebas mulai dari suplemen, teh, hingga makanan.

Anda juga bisa mengolah daun kelor sendiri untuk mendapatkan manfaatnya.

Berikut Manfaat Daun Kelor Dan Cara Mengelolanya

1.Mencegah Hipertensi 

Selain bisa mengkontrol gula di dalam darah, manfaat daun kelor selanjutnya yakni bisa menjaga agar tekanan darah di dalam tubuh tetap normal. 

Tekanan darah yang terlalu tinggi bisa menyebabkan masalah kesehatan yang dikenal dengan nama hipertensi. Kandungan kalium dan antioksidan di dalam daun ini yang berperan aktif untuk menjaga tensi darah di dalam tubuh.

Bahan:

BACA JUGA:Wajib Dicatat, Waktu Yang Tepat Untuk Periksa Kesehatan

Daun kelor secukupnya

1 liter air

Cara membuat:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: