8 Tips Ampuh Atasi Mabuk Kendaraan, Naik Bis Auto Aman dan Nyaman Serasa Rebahan

8 Tips Ampuh Atasi Mabuk Kendaraan, Naik Bis Auto Aman dan Nyaman Serasa Rebahan

8 Tips Ampuh Atasi Mabuk Kendaraan, Naik Bis Auto Aman dan Nyaman Serasa Rebahan - Ika Nura--

8 Tips Ampuh Atasi Mabuk Kendaraan, Naik Bis Auto Aman dan Nyaman Serasa Rebahan

RADAR TASIK TV – Pergi berjauhan menggunakan bis, bagi sebagian orang adalah hal yang sangat mengkhawatirkan. Pasalnya, perjalanan jauh selama di dalam bisa membuat kepala auto kleyengan dan perut menjadi mual, bahkan hingga muntah.

Keadaan ini biasa disebut dengan mabuk kendaraan. Biasanya walaupun sudah mengonsumi obat anti mabuk, namun keadaan ini bisa saja tetap terjadi.

Agar obat anti mabuk kamu ampuh, yuk terapkan 8 tips atasi mabuk kendaraan ini. Dengan menerapkannya, dijamin perjalanan kamu akan menjadi nyaman serasa rebahan.

Jika kamu sering mabuk kendaraan terutama bis, tentu saja hal tersebut akan sangat mengganggu kesehatan kamu. Terlebih lagi, jika tujuan kamu naik bis untuk memenuhi tugas pekerjaan, liburan hingga mudik. 

Tentunya, mabuk kendaraan yang kamu alami akan sangat mengganggu kondisi kesehatan. Pekerjaan menjadi tertunda, waktu liburan pun menjadi sia-sia.

BACA JUGA:Resep Jus Bayam Batik Untuk Bekal Mudik Lebaran, Ini Manfaat Bagi Tubuh Saat di Perjalanan

BACA JUGA:5 Rahasia Kesehatan yang Jarang Orang Tahu Jika Dikonsumsi Setiap Hari , Padahal Manfaatnya Luar Biasa

Umumnya, mabuk kendaraan ini terjadi karean adanya sensasi gerakan yang bertentangan dengan anggota tubuh. Yaitu apa yang dirasakan mata, telinga dan tubuh bertentangan dengan gerakan yang disebabkan oleh kendaraan yang sedang melaju.

Gejala Mabuk Kendaraan

Gejala mabuk kendaraan ini, biasanya bisa berbeda-beda. Namun, beberapa gejala umum yang biasa dialami saat mabuk kendaraan yaitu:

1. Mual

Kondisi ini adalah gejala yang sangat umum dari mabuk kendaraan. Orang yang mual akan merasa tidak nyaman pada perutnya sehingga merasa ingin muntah.

2. Pusing atau pening

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: