Catat, Ini Makanan Buka Puasa Terbaik, Cukup Satu Bahan Dapat Pulihkan Stamina yang Terkuras Seharian
RADAR TASIK TV- Berbuka puasa merupakan momen yang dinantikan oleh umat Muslim setiap hari selama bulan Ramadan. Terdapat makanan buka puasa terbaik yang mampu pulihkan stamina yang terkuras seharian
Ternyata berbuka puasa tidak boleh makan secara sembrono karena akan menyebabkan pada masalah kesehatan seperti kolesterol naik atau bahkan kram perut.
Salah satu dokter yang juga selebram yakni dr. Doddy Rizky membagikan informasi mengenai makanan buka puasa terbaik adalah kurma.
BACA JUGA:Bosen Makan Cuma di Gadoin Aja, Ini Dia Resep Susu Kurma Cincau untuk Menu Takjil Lebih Variatif
BACA JUGA:Keutamaan Sahur dan Buka Puasa Dengan Makan Kurma, Lengkap Dengan Haditsnya, Ini Porsi Penyajiannya
Dalam agama islam, jika berbuka puasa disunnahkan untuk berbuka dengan yang manis dan merekomendasikan kurma. Ternyata hal ini sejalan dengan yang disampaikan oleh dunia kedokteran yakni dr. Doddy Rizky
Menurut beliau, mengkonsumsi kurma dalam hitungan 3-5 butir saat buka puasa dapat pulihkan stamina yang terkuras habis saat puasa seharian.
BACA JUGA:Kurma Campur Jahe punya Banyak Khasiat Bagi Tubuh, Redakan Flu Hingga Turunkan Kolesterol Jahat
BACA JUGA:10 Takjil Manis Dengan Campuran Kurma, Bisa Kreasikan Jadi Makanan Atau Minuman, Yuk Simak...
Catat, Ini Makanan Buka Puasa Terbaik, Cukup Satu Bahan Dapat Pulihkan Stamina yang Terkuras Seharian
Menurut informasi dari akun Instagram milik Dr. Doddy Rizky, seorang ahli kesehatan yang cukup dikenal, berbuka dengan segelas air hangat dan beberapa butir kurma dapat pulihkan stamina yang terkuras seharian.
dr. Doddy Rizky menjelaskan bahwa memakan kurma, terutama dalam bilangan ganjil (1, 3, atau 5 butir), bisa memberikan efek mengembalikan tenaga seperti tubuh di-"charger" kembali.
BACA JUGA:Kreasi Olahan Takjil Berbahan Dasar Kurma, Rasanya Manis dan Sehat Untuk Teman Buka Puasa