Ini Pengaruh Buruk Bagi Anak yang Tidur Diatas Jam 10 Malam, Dampaknya Gak Main-Main, Yuk Simak

Rabu 20-03-2024,17:45 WIB
Reporter : Ima Hilmayanti
Editor : Hilmi Pramudya

2. Obesitas

Tidur yang tidak cukup atau tidak teratur juga dapat berkontribusi pada perkembangan obesitas pada anak-anak.

BACA JUGA:Tips Tidur Sehat Ala Dr. Cahyono: Tidur Sebelum Jam 11 Malam Tanpa Cahaya, Ini Penjelasannya

BACA JUGA:Ustadz Irfan Rizki: Baca Dzikir Ini Sebelum Tidur, Allah Akan Ampuni Dosanya Meskipun Sebanyak Buih Di Lautan

Dr. Ika Devi menjelaskan bahwa kurang tidur dapat memengaruhi metabolisme tubuh, meningkatkan nafsu makan, dan mengganggu regulasi hormon yang mengatur rasa lapar dan kenyang.

Hal ini dapat menyebabkan peningkatan berat badan dan risiko obesitas pada anak-anak.

3. Gangguan Konsentrasi dan Kelemahan Memori

Jam tidur yang terlambat dapat berdampak negatif pada fungsi kognitif anak-anak, termasuk gangguan konsentrasi dan kelemahan memori.

Dr. Ika Devi menjelaskan bahwa tidur merupakan waktu di mana otak memproses dan menyimpan informasi yang diperoleh selama aktivitas sehari-hari.

Kurang tidur atau tidur terlambat dapat mengganggu proses ini dan menyebabkan penurunan kinerja kognitif.

4. Masalah pada Mata dan Lambung

Anak-anak yang tidur di atas jam 10 malam juga berisiko mengalami masalah kesehatan pada mata dan lambung.

Dr. Ika Devi menjelaskan bahwa kurang tidur dapat menyebabkan iritasi pada mata dan mengganggu produksi air mata yang penting untuk menjaga kelembaban dan kesehatan mata.

Selain itu, tidur terlambat juga dapat meningkatkan risiko terjadinya refluks asam lambung pada anak-anak.

5. Sulit Mencapai Tinggi Badan yang Optimal

Tidur terlambat juga dapat berdampak pada pertumbuhan dan perkembangan fisik anak-anak.

Kategori :