RADAR TV - Industri kreatif kini menjadi sebuah pembahasan yang selalu menarik untuk didiskusikan. Ketika kita melihat dunia kreatif, ada banyak sekali aspek yang tergabung di dalamnya.
Secara pribadi saya memaknai kreativitas sebagai sebuah usaha kita bersama untuk mencapai suatu tujuan yang lebih baik di masa mendatang. Menjadi individu yang kreatif juga tidak berarti kita harus berhenti di satu sektor saja, justru kini semakin banyak peluang kesempatan yang hadir untuk lebih mengembangkan ide yang kita miliki ke berbagai medium yang berbeda. Alkisah Cinema berkolaborasi dengan Creative Hub Tasikmalaya dan Taman pico, mengadakan Press Screening film terbaru yang berjudul Halalkan atau Tinggalkan 4 “ Membangun Rumah di Surga” bersama para pelaku film dan organisasi / komunitas yang ada di Tasikmalaya. Acara ini diselenggarakan pada hari Selasa, 14 Mei 2024 berlokasi di Taman Pico, Tawang Banteng, Kabupaten Tasikmalaya. BACA JUGA:BB Cream Terbaik Rahasia Wajah Cerah yang Aman dan Efektif Yuk, Simak Selengkapnya! Acara diawali dengan Nobar Perdana film, dilanjut dengan Bedah film melalui statement para tamu acara ini, acara ini berlangsung dengan khidmat pada malam hari dan berjalan dengan lancar sebagaimana mestinya. Terdapat beberapa saran dan kritik yang membangun dari para tamu acara tersebut, seperti yang disampaikan oleh salah satu tokoh penggerak film Tasikmalaya, Rian Boengsoe. “overall film ini bagus,saya tahu sekali bagaimana perjuangan kang Elvas untuk menyelesaikan film ini terdapat beberapa masukan atau kritik, , dan saya sangat bangga dan apresiasi, semoga bermanfaat.. dan saya berpesan kepada seluruh orang yang sedang berusaha berkarya, jangan pernah takut, yang penting karya kita jadi” pungkasnya. BACA JUGA:Taklukan Borneo FC 3-2, Madura United Melaju ke Final Championship Series untuk Lawan Persib Orang-orang kreatif harus terus eksis dalam berkarya dan berkolaborasi menciptakan suatu kesatuan yang baik, hal ini disinggung oleh owner taman pico dan Creative Hub Tasikmalaya, Mr.Fikri. “Kolaborasi tidak hanya menawarkan audiens yang lebih luas, tetapi juga sekaligus berkontribusi dalam upaya menumbuhkan industri kreatif menjadi lebih baik. Kini kita seharusnya tidak lagi melihat semua hal sebagai kompetisi, sudah saatnya kita bersama-sama saling mendukung untuk bisa menghadirkan ide-ide kreatif yang lebih beragam, dan kami (Creative Hub) hadir untuk menampung seluruh kesatuan menjadi sebuah karya yang bisa berimpact untuk kebaikan Tasikmalaya.” BACA JUGA:Madura United Tantang Persib di Final Championship Series, Ini Jadwal Perebutan Gelar Juara Liga 1 2023/2024 pertumbuhan film lokal menjadi keuntungan untuk bagi daerah sekitarnya, tentu peran masyarakat sangat berpengaruh dalam perkembangannya. Tidak hanya berupa materi, rasa apresiasi juga dibutuhkan untuk menjadi motivasi dalam berkarya.***Press Screening Film HAT 4, Nobar & Bedah Film Bersama Tokoh & Komunitas Kreatif
Senin 20-05-2024,13:46 WIB
Reporter : Fajar
Editor : Klendi
Kategori :
Terkait
Jumat 02-05-2025,17:59 WIB
Komisi III DPRD Tegaskan Fasum Perumahan Tak Boleh Digunakan Untuk Kepentingan Pribadi
Jumat 25-04-2025,20:00 WIB
Paslon 02 Cecep-Asep Raih 52,45 Persen Suara di PSU, Saksi 01 dan 03 Tolak Tanda Tangani Hasil Rekapitulasi
Kamis 24-04-2025,14:18 WIB
Penjaga WC Masjid Agung Tasik Ternyata Harus Setor Rp 65 Ribu Per Hari, Saat Sepi Terpaksa Nombok Bayar
Kamis 24-04-2025,11:06 WIB
Wabup Tasikmalaya Ikut Ramaikan Tradisi Ngubyag Balong, Jadi Simbol Kebahagiaan Masyarakat
Rabu 23-04-2025,20:00 WIB
Pemkot Tasik Tanam Bambu di Atas Tumpukan Sampah Ciangir, Komitmen Hijaukan Lagi TPA
Terpopuler
Jumat 09-05-2025,20:00 WIB
Cegah Kenakalan Remaja, Diky Chandra Jadi Guru Dadakan, Parenting Orang Tua dan Sekolah Menjadi Kunci
Sabtu 10-05-2025,15:19 WIB
DPRD Kota Banjar Gelar Rancangan Awal RPJMD Tahun 2025–2029, Kolaborasikan Aantara RPJMD dan RPJMN
Jumat 09-05-2025,21:00 WIB
Soal Pengelolaan Parkir, Dishub Kota Tasik Bantah Kalah dengan Preman, Klaim Tak Pernah Temukan Jukir Liar
Sabtu 10-05-2025,13:18 WIB
Lepas Ratusan Jemaah Haji, Bupati Sampaikan Pesan Mendalam, Ajak Jemaah Jaga Kesehatan dan Nama Baik Daerah
Sabtu 10-05-2025,12:47 WIB
Fraksi PKB Minta Pemkot Banjar Terbitkan Perwal Pondok Pesantren, Dorong Lahirkan Aturan Lebih Detail
Terkini
Sabtu 10-05-2025,17:02 WIB
Isak Tangis dan Salawat Iringi Keberangkatan Jemaah Calhaj, Jemaah Calon Haji Tertua Berangkat Seorang Diri
Sabtu 10-05-2025,15:19 WIB
DPRD Kota Banjar Gelar Rancangan Awal RPJMD Tahun 2025–2029, Kolaborasikan Aantara RPJMD dan RPJMN
Sabtu 10-05-2025,13:18 WIB
Lepas Ratusan Jemaah Haji, Bupati Sampaikan Pesan Mendalam, Ajak Jemaah Jaga Kesehatan dan Nama Baik Daerah
Sabtu 10-05-2025,12:47 WIB