Indosat Hadirkan Kios Pembelajaran Praktik di SMK Walang Jaya untuk 2.800 Siswa

Indosat Hadirkan Kios Pembelajaran Praktik di SMK Walang Jaya untuk 2.800 Siswa

Program Kios @ School Indosat di SMK Walang Jaya beri pengalaman langsung siswa kelola bisnis telekomunikasi dengan pendampingan industri profesional.--(foto : istimewa)

BACA JUGA:HKN Momentum Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Bupati Dorong Masyarakat Terapkan Pola Hidup Sehat

"Kami ingin menjadikan Kios SMK Walang Jaya sebagai ruang pembelajaran yang menghubungkan dunia pendidikan dengan dunia usaha secara berkelanjutan. Melalui inisiatif ini, Indosat berkomitmen untuk terus memberdayakan masyarakat melalui konektivitas, inovasi, dan kolaborasi," tutup Chandra.

Ke depan, model pembelajaran kolaboratif seperti Kios @ School akan terus dikembangkan sebagai best practice nasional dalam memperkuat kesiapan kerja siswa SMK di era modern. Inisiatif ini menunjukkan peran nyata konektivitas yang tidak hanya mempercepat akses digital, tetapi juga membuka peluang pembelajaran dan pengembangan diri bagi generasi muda.***

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: