Mengatasi Kulit Kasar dengan Bahan Alami, Praktis Untuk Kulit Yang Halus dan Sehat

Mengatasi Kulit Kasar dengan Bahan Alami, Praktis Untuk Kulit Yang Halus dan Sehat

Sumber Foto: Screenshot--

RADAR TASIK TV - Kulit kasar adalah masalah umum yang banyak orang hadapi. Kamu tidak perlu khawatir karena kita dapat mengatasi masalah ini dengan cara praktis dan sehat.

Kamu bisa memanfaatkan bahan-bahan alami dirumah, karena beberapa bahan alami dapat membantu mengatasi kulit kasar.

Artikel ini akan membahas bebrapa bahan alami yang efektif untuk mengatasi kulit kasar.

1. Baking soda

Baking soda adalah bahan yang efektif untuk mengangkat sel-sel kulit mati dan menjadikan kulit lebih halus.

Campurkan baking soda dengan sedikit air untuk membuat pasta, lalu gosokkan lembut pada kulit yang kasar dengan gerakan melingkar.

Bilas dengan air hangat dan nikmati kulit yang terasa lebih lembut.

 

2. Minyak kelapa

Minyak kelapa mengandung asam lemak dan vitamin E yang membantu menjaga kelembutan kulit.

Oleskan sedikit minyak kelapa pada kulit setelah mandi, dan pijat lembut hingga meresap ke dalam kulit.

Minyak kelapa dapat memberikan hidrasi alami dan membantu menghaluskan kulit yang kasar.

BACA JUGA:Nyeri Leher? Coba 10 Cara Ini untuk Meredakannya dengan Cepat dan Efektif

3. Yogurt

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: