Resep Jelly Milo Sago Minuman Segar Untuk Buka Puasa, Bahan-Bahannya Bisa Dibeli di Minimarket Dekat Rumah

Resep Jelly Milo Sago Minuman Segar Untuk Buka Puasa, Bahan-Bahannya Bisa Dibeli di Minimarket Dekat Rumah - By Ika Nura--
Setelah itu, panaskan jelly tersebut sampai mendidih dan jika sudah selesai, diamkan sampai jelly membeku. Setelah itu, potong-potong kecil sesuai selera.
BACA JUGA:Ide Jualan Kue Lebaran: Resep Kue Kastengel Premium, Rasanya Gurih Kejunya Garing Krekes
BACA JUGA:Ide Jualan Takjil Ramadhan: Minuman Jelly Ball Es Doger Yang Sempat Viral, Modal Kecil Dijamin Cuan
2. Mmebuat minuman
- Siapkan gelas seusai ukuran sajian, masukan sagu mutiara yang sudah matang.
- Tambahkan jelly secukupnya.
- Tambahkan susu kental manis dan bubuk milo ke dalam gelas
- Masukan es batu secukupnya
- Masukan air dingin ke dalam gelas secukupnya
- Aduk smapai merata.
Minuman jelly milo sago siap dinikmati untuk berpuka puasa. Semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: