Resep Pisang Goreng Naga Kriuk dan Lumer Di Dalam, Cocok Buat Menu Buka Puasa

Resep Pisang Goreng Naga Kriuk dan Lumer Di Dalam, Cocok Buat Menu Buka Puasa

Ilustrasi by Anisa fitria (Foto dari vidio instagram @anitaazbel)--

Resep Pisang Goreng Naga Kriuk dan Lumer Di Dalam, Cocok Buat Menu Buka Puasa

 

RADAR TASIK TV- Pisang merupakan salah satu jenis buah yang bisa dimakan dengan berbagai resep menu.

Mulai dari dimakan langsung, dijadikan adonan pelengkap, dan di buat menjadi menu berbahan dasar awal pisang.

Salah satunya resep pisang naga goreng kriuk dan lumer di dalam apalagi untuk berbuka puasa.

Karena makan pisang langsung itu biasanya akan atau hanya dengan masakan pisang goreng yang bentuknya itu saja, pisang goreng naga bisa menjadi pilihan untuk kamu buka puasa.

Pisang goreng naga kriuk dan lumer adalah salah satu cara termudah untuk menyiapkan buah  ini. Tertarik  membuat pisang naga goreng? Ikuti resep ini dan mulailah membuat takjil buka puasa hari ini.

BACA JUGA: Ide Kreatif Membuat Pisang Lebih Cepat Matang, Cukup Pakai 1 Bahan Dapur, Begini Caranya

BACA JUGA:Dear Emak-Emak, ini Loh Cara Membuat Lontong Daun Pisang Agar Terlihat Hijau dan Lembut, Yuk Coba...

Di kutip dari vidio instagram anitaazbel resep pisang goreng naga kriuk dan lumer enak untuk di nikmati, yu simak dibawah ini.

Bahan – bahan:

1. Pisang

2. Telur 1 butir

3. Tepung terigu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: