Petugas Gelar Ramp Chek Kendaraan Angkutan Mudik, Kendaraan Diketahui Sudah Habis Masa Uji Kir

Petugas Gelar Ramp Chek Kendaraan Angkutan Mudik, Kendaraan Diketahui Sudah Habis Masa Uji Kir

Petugas Gelar Ramp Chek Kendaraan Angkutan Mudik, Kendaraan Diketahui Sudah Habis Masa Uji Kir - Fajar--

RADAR TASIK TV - Jelang arus mudik lebaran 2024, petugas gabungan dari tni-polri, bersama dinas perhubungan dan kominfo kabupaten tasikmalaya, menggelar ramp chek atau pengecekan kalaikan terhadap kendaraan umum, yang digunakan untuk angkutan mudik lebaran, di terminal type b singaparna.

Adapun tujuan dari pelaksanaan rampchek sendiri adalah untuk memastkan kendaraan umum, yang digunakan sebagai angkutan mudik lebaran 2024, dalam keadaan laik jalan.

Petugas mendapati beberapa kendaraan yang mengalami kerusakan pada beberapa hal, seperti washer yang tidak berfungsi, bahkan petugas menemukan sejumlah kendaraan sudah habis masa uji kir nya. 

Merespon hal tersebut kabid angkutan dishubkominfo kabupaten tasikmalaya, asep mulyadi menghimbau bagi para kendaraan yang belum atau telah habis masa uji kir, untuk melakukan segera uji kir, untuk menghidari hal-hal negatif yang bisa terjadi.

Meskipun terdapat beberapa temuan, namun petugas mengatakan keseluruhan kondisi kendaraan dalam laik jalan, hanya beberapa hal yang tidak patal seperti washer atau penyemprot yang tidak berfungsi.

BACA JUGA:Mulai Sekarang Kurangi 4 Hal Ini Jika Kamu Ingin Hidup Sehat, dr. Cahyono Ungkap Alasannya

Simak Berita Selengkapnya dalam Video Berikut ini:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: