Gelar Kejurdo BKC Bupati Cup 2025, Bupati CNY Dikukuhkan Sebagai Anggota Kehormatan BKC

Gelar Kejurdo BKC Bupati Cup 2025, Bupati CNY Dikukuhkan Sebagai Anggota Kehormatan BKC

Bupati Dikukuhkan Sebagai Anggota Kehormatan BKC, Gelar Kejurdo BKC Bupati Cup 2025--

RADARTASIKTV.ID - Cecep menyampaikan Apresiasi Kepada Keluarga Besar BKC Kabupaten Tasikmalaya yang Dinilai Mampu Menjadi Ruang Pembinaan Karakter Generasi Muda.

Pada Kesempatan Yang Sama, Cecep Menerima Penghargaan Sebagai Anggota Kehormatan BKC. Ia Dikukuhkan Dengan Penyematan Sabuk Hitam Dan Empat, Salah Satu Kasta Tinggi Dalam Dunia Karate.

Penyematan ini menjadi simbol Komitmen Pemkab Tasikmalaya dalam mendukung pembinaan Atlet Dan Perkembangan Olahraga Karate.

"Saya Menyampaikan Terima Kasih Kepada Para Orang Tua Yang Telah Memberi Kepercayaan Kepada Anak-Anak Untuk Berlatih Disiplin, Menempa Mental, Dan Mengembangkan Diri Di BKC," katanya.

BACA JUGA:Panduan Lengkap Merawat Pakaian, Cara Cerdas Mencuci Berbagai Jenis Bahan

BACA JUGA:Satu Korban Gazebo Ambruk Alami Patah Tulang Rahang, Masih Ditangani Intensif di RSUD Dokter Soekardjo

Ketua Umum BKC Kabupaten Tasikmalaya, Dodi Ajat Sudrajat Mengatakan, Kejurdo Bupati Cup 2025 berjalan Lancar Dan Mendapat Dukungan Penuh Dari Berbagai Pihak.

"Suksesnya Kejurdo Dengan Lebih Dari 550 Peserta Di Tengah Padatnya Agenda Menjadi Prestasi Tersendiri. Kami sangat Bahagia Bupati kini menjadi Warga Kehormatan BKC Dengan Sabuk Hitam dan-IV," Ungkapnya.

Dodi Menambahkan, BKC Kabupaten Tasikmalaya Terus Mencatatkan Berbagai Pencapaian, Mulai Dari Peserta Terbanyak Ujian Kenaikan Tingkat Di Wilayah Jabar II Priangan Timur, Hingga Menjadi Penyumbang Medali Terbanyak Pada Berbagai Event.

BACA JUGA:Polres Ciamis Salurkan Bantuan Untuk Korban Pergerakan Tanah, Warga Minta Direlokasi ke Tempat Aman

BACA JUGA:Indosat Hadirkan Kios Pembelajaran Praktik di SMK Walang Jaya untuk 2.800 Siswa

Simak Berita Selengkapnya dalam Video Berikut :

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait