Yuk, Kenalan Dengan Kucing Manx, Ras Kucing Unik Tanpa Ekor yang Dibandrol Dengan Harga Fantastis

Yuk, Kenalan Dengan Kucing Manx, Ras Kucing Unik Tanpa Ekor yang Dibandrol Dengan Harga Fantastis

Yuk, Kenalan Dengan Kucing Manx, Ras Kucing Unik Tanpa Ekor yang Dibandrol Dengan Harga Fantastis--

Mereka juga adalah pemburu yang baik, yang dulunya digunakan untuk menangkap tikus di kapal dan disukai petani karena kemampuannya berburu hama.

Kucing Manx Bisa Berpeluang Melahirkan Kucing Berekor Panjang

Kucing Manx sebetulnya membawa satu gen untuk ekor penuh dan satu gen tanpa ekor.

BACA JUGA:Jaga Kesehatan Saat Hari Raya Idul Adha, 4 Pilihan Penawar Efek Samping Daging Kurban

Dua kucing Manx dapat menghasilkan anak kucing yang berekor panjang maupun tanpa ekor.

Sayangnya, anak kucing yang mewarisi gen tak berekor dari kedua orangtuanya kemungkinan besar akan mati sebelum lahir, sehingga gen Manx kadang dijuluki sebagai gen yang mematikan.

Harga Kucing Manx yang Fantastis

Karena kelangkaan dan keunikannya, harga seekor kucing Manx bisa mencapai $4000 atau sekitar Rp 52 juta rupiah.

Penyakit yang Sering Menyerang Kucing Manx

Beberapa penyakit yang sering menyerang kucing Manx antara lain:

BACA JUGA:Vivo iQOO Z9 Chipset Gahar, Kamera Jernih, Performa Sangar

  - Gen Dominan yang Bersifat Homozigot : Dapat membawa kematian pada anak kucing.

  - Intertrigo : Peradangan pada lipatan tubuh yang tertutup seperti ketiak atau paha.

  - Arthritis : Peradangan sendi akibat pertumbuhan tulang yang belum sempurna.

Kucing Manx Sangat Menyukai Air

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: