Cocok Untuk Healing Sejenak, ini 10 Rekomendasi Tempat Wisata Alam Populer di Sekitaran Tasikmalaya

Jumat 02-02-2024,17:00 WIB
Reporter : Klendi
Editor : Nurohman

 

10. Pemandian Citiis

Bagi anda yang ingin berendam air panas bisa kunjungi Kawasan wisata Pemandian Air Panas Curug Citiis Tasikmalaya.

Objek wisata ini banyak di kunjungi oleh wisatawan yang ingin relaksasi menyegarkan badan sebari melihat pemandangan alam yang indah.

Dengan wisata alam yang terbuka, kawasan Curug Citiis ini seringkali dijadikan tempat oleh wisatawan untuk tracking, hiking, camping, maupun sekedar menikmati sajian pemandangan alam yang mempesona.

Lokasi Curug ini berada di bawah kaki Gunung Galunggung,lebih tepatnya di Kampung Citiis, Desa Padakembang, Kecamatan Padakembang, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat.

Selain itu,daya tarik wisata ini adalah Kolam pemandian air panas yang memiliki air panas mencapai 70° Celcius, kemudian ada juga pesona alamnya yang sangat indah dan dihiasi dengan pohon yang rindang dan sejuk, seret terdapat sebuah tebing batu yang berwarna kuning ke emasan yang sangat kontras dengan sekitarnya.

Harga tiket masuk ke wisata ini hanya mengeluarkan biaya sebesar Rp.5000,00/orang.

Nah itu dia 10 tempat wisata alam yang direkomendasikan,di sekitaran Wilayah Tasikmalaya yang cocok untuk jadi tempat Healing sejanak.

Kategori :