Beberapa Tips Urutan Penggunaan Scincare Buat Pria, Kamu Masih Sering Keliru Gak?

Beberapa Tips Urutan Penggunaan Scincare Buat Pria, Kamu Masih Sering Keliru Gak?

Tips urutan penggunaan scincare buat pria--

RADAR TASIK TV – Memiliki kulit wajah yang sehat dan bersih adalah keinginan semua orang, begitu hal nya dengan pria. Rutinitas perawatan kulit setiap hari tidak hanya untuk menjadikan kulit menjadi cerah dan bersinar saja, tetapi juga bikin kulit menjadi sehat serta meminimalisir adanya penuaan dini, wajah kusam, komedo, jerawat dan masalah kulit lainnya.

Investasi perhatian pada diri merupakan suatu hal yang wajar dilakukan oleh setiap gender baik itu pria maupun wanita. Pada zaman dulu bahkan untuk zaman sekarang sebagian orang menganggap perawatan pengguaan scincare pada pria itu menjadi hal yang sangat tabu, dan orang-orang menganggap penggunaan scincare hanya bisa dilakukan dan dipakai oleh wanita saja.

Perlu anda ketahui, penggunaan perawatan scincare ternyata tidak boleh sembarangan lho! ada beberapa hal yang harus diperhatikan dalam penggunaan scincare sebelum dikombinasikan. akibatnya apabila urutan pemakaian scincare yang salah hasilnya juga  gak bakalan efektif sehingga hasilnya tidak maksimal.

Biar gak salah lagi, ini dia urutan penggunaan scincare yang benar dan wajib kamu gunakan setiap hari.

1. Face wash

Ini adalah urutan yang paling utama dalam penggunaan scincare, pada saat wajah belum benar-benar bersih, penggunaan scincare lainnya akan bekerja kurang maksimal. jadi pastikan anda lakukan cuci wajah terlebih dahulu sebelum mengaplikasikan urutan scincare lainnya, dan usahakan pilih face wash yang cocok dengan kondisi kulit kamu. 

2. Face toner

Setelah membersihkan wajah dengan face wash, langkah selanjutnya adalah aplikasikan face toner pada wajah dengan cara tuangkan face toner pada kapas bersih yang khusus buat pada wajah. Setelah pengguaan face wash kondisi kulit wajah cenderung bersifat kaku karena pengaruh face wash tersebut. untuk mengembalikan pH kulit agar kembali seimbang maka perlu penggunaan face toner.

Rangkaian scincare ini memiliki teksture yang cair seperti air sehingga pengaplikasiannya mudah. Selain itu face toner sendiri memiliki lainnya seperti dapat membantu menutrisi kulit dan mengurangi kadar minyak berlebih pada wajah, jadi kamu jangan lewatkan urutan scincare ke 2 ini!

3. Face serum

Penggunaan serum untuk mendapatkan hasil maksimal juga tidak boleh terlewatkan, serum juga bekerja untuk menutrisi dan menjaga masalah pada kulit, kamu bisa 

menggunakan face serum dengan kandungan yang sesuai dengan kondisi kulit kamu. Kandungan pada serum memiliki sejumlah bahan aktif mulai dari vitamin hingga antioksidan,

dengan memiliki teksture yang kental dan ringan sehingga mudah untuk menyerap pada kulit wajah. Waktu yang tepat untuk bisa diaplikasikan pada wajah yaitu pada pagi hari dan malam hari untuk bisa mendapatkan hasil maksimal.

4. Moisturaizer (Rekomendasi)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: