Menengok Keindahan Stadion Dalem Bintang Dengan View Gunung Guntur, Pemandangannya Bikin Kamu Terpukau!!

Menengok Keindahan Stadion Dalem Bintang Dengan View Gunung Guntur, Pemandangannya Bikin Kamu Terpukau!!

Keindahan Stadion Dalem Bintang, di kawasan SOR RAA Adiwijaya dengan view Gunung Guntur (foto:@mang.izall)--

Apa saja yang ada di Stadion Dalem Bintang :

1. Lapangan sepak bola

Lapangan sepak bola Dalem Bintang sangat nyaman untuk digunakan, akan tetapi untuk saat ini belum bisa dipakai untuk masyarakat umum, dan hanya digunakan untuk pertandingan-pertandingan tertentu. Karena masih dalam tahap perawatan.

2. Lintasan lari

Stadion Dalem Bintang juga terdapat lintasan lari yang nyaman. Sama halnya dengan lapangan sepak bola, lintasan lari juga hanya bisa digunakan oleh atlit-atlit yang melaksanakan latihan, belum bisa digunakan untuk masyarakat umum. Meskipun ada beberapa masyarakat yang masuk kedalam stadion dan berolahraga di dalamnya.

3. Tribun 

Belum lengkap kalo di stadion tanpa adanya tribun. Tribun yang berada disini sangat nyaman untuk menontoh pertandingan sepak bola, kapasitas untuk menampung penonton pun sangat banyak, karena bukan hanya menikmati pertandingan, tetapi view Gunung Guntur langsung terlihat jelas di depan mata.

Meskipun bukan stadion satu- satunya di Garut, tetapi stadion inilah yang mempunyai view yang paling indah dibandingkan dengan stadion lain yang berada di Kabupaten Garut.

BACA JUGA:Marco Tardelli Yakin Italia Akan Menjadi Tim Tak Terkalahkan Jika Mampu Menyingkirkan Swiss

BACA JUGA:Bukan Gabung Persija, Ini Tujuan Teddy Tjahjono Setelah Mundur dari Persib Bandung

Pemandangan yang memanjakan mata, menonton dan mekukan olahraga semakin semangat, karena dibarengi dengn udara sejuk yang menembus tubuh.

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: