HAN 2024, Srikandi PLN Edukasi Siswa Manfaat Dan Bahaya Listrik

HAN 2024, Srikandi PLN Edukasi Siswa Manfaat Dan Bahaya Listrik

HAN 2024, Srikandi PLN Edukasi Siswa Manfaat Dan Bahaya Listrik , Upaya PLN Kenalkan Manfaat Dan Bahaya Listrik Sejak Dini--

Meski begitu, lanjut dia edukasi terhadap bahaya bermain layangan menggunakan tali berbahan konduktif di sekitar SUTT dan Sutet ini, terus dilakukan kepada masyarakat. karena gangguan saluran listrik dari layangan masih kerap terjadi.

"Memang kondisi saat ini sudah agak menurun dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya, tetapi gangguan itu masih ada. Bermain layangan menggunakan tali kawat ini selain  bisa menimbulkan gangguan listrik juga bisa menimbulkan bahaya terhadap manusia," tutur Yaya.

Yaya menambahkan, edukasi dan sosialisasi terkait bahaya bermain layangan menggunakan tali kawat ini akan terus dilakukan, karena di samping mempunyai kewajiban untuk meningkatkan pelayanan terhadap pelanggan, juga punya kewajiban untuk menjaga keselamatan masyarakat umum.

BACA JUGA:Warga Sukanagara Kompak Bersih-Bersih Kawasan Katasik, Ajarkan Warga Pentingnya Jaga Lingkungan

BACA JUGA:Siswa Baru SMK Yayasan Islam Tasikmalaya Diajarkan Hidup Mandiri Lewat Perkemahan

Simak Berita Selengkapnya dalam Video Berikut :]

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: