SDN Galunggung Berpartisipasi Dalam Lomba Gema Ramadan, Targetkan Juara Umum Keempat Kali Berturut-Turut

SDN Galunggung Berpartisipasi Dalam Lomba Gema Ramadan, Targetkan Juara Umum Keempat Kali Berturut-Turut

--

RADARTASIKTV.ID - Puluhan Siswa SDN Galunggung tampak antusias mengikuti Lomba Fashion Show di Mayasari Plaza, Rabu pagi.

Tidak kurang ratusan siswa ikut berpartisipasi dalam berbagai Lomba Gema Ramadan tahun ini, jumlah ini meningkat dibanding tahun sebelumnya.

Persiapan serius telah dilakukan seminggu sebelum perlombaan, dengan dukungan penuh dari para Guru dan Orang Tua Siswa. Selain fashion show, perlombaan lain yang diikuti termasuk lomba cepat tepat, adzan, pembacaan sajak, dan kaligrafi.

BACA JUGA:Bakti Sosial GOW Kota Tasik Menyasar Anak Disabilitas, Fasilitasi Cek Kesehatan, Terapi Hingga Konsultasi

BACA JUGA:Polres Banjar Bakal Dirikan Pos Pengamanan Mudik Lebaran, Petugas Siap Urai Kemacetan di Pos Pengaturan

Penanggung jawab peserta lomba SDN Galunggung, Annisa Cita Seytiawiyati menjelaskan, partisipasi ini bertujuan menumbuhkan kecintaan siswa terhadap kepramukaan.

Dukungan orang tua menjadi kunci kesuksesan para Siswa. Salah satu Orang Tua Peserta mengungkapkan kesiapan anaknya menghadapi Lomba Fashion Show.

Mega berharap keikutsertaan anaknya dalam lomba ini dapat meningkatkan rasa percaya diri, serta memotivasi untuk lebih bersemangat dalam kegiatan kepramukaan.

BACA JUGA:Ma'had Ihya As-Sunnah Bagikan Ratusan Al-Qur'an Bagi Lansia, Perbanyak Baca Al-Qur'an Agar Husnul Khatimah

BACA JUGA:Ketum Golkar Bakal Totalitas Dukung Paslon Nomor Urut 1 di PSU, Kerahkan Mesin Politik Menangkan Iwan-Dede

Simak Berita Selengkapnya dalam Video Berikut :

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: