Mau Bikin Cemilan Kaya Akan Serat dan Nutrisi? Bikin Bala-Bala Sayur Aja Yuk, Ini Resepnya...
Sumber Cookpad.com--
RADAR TASIK TV - Bala-bala sayur adalah camilan yang populer di Indonesia.
Terbuat dari berbagai macam sayuran yang dicampur dengan adonan tepung, bala-bala sayur menjadi pilihan yang tepat bagi Anda yang ingin menikmati camilan lezat sekaligus menjaga kesehatan.
Camilan ini kaya akan serat dan nutrisi dari sayuran, serta memberikan sensasi renyah dan gurih di setiap gigitannya.
Artikel ini akan membahas resep bala-bala sayur yang mudah dan lezat untuk Anda coba di rumah.
BACA JUGA:Suka Makanan Junkfood? Ketahui Dulu Bahayanya, Jangan Sampai Menyesal
Resep Bala-bala Sayur ala Bandung Renyah
Bahan
- 200 g Kol, iris secara tipis
- 50 g Tauge
- 150 g Wortel, iris secara tipis
- 2 Batang daun bawang iris secara tipis
- 300 g tepung terigu
- ½ sendok teh garam
- -300 ml air
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: