8 Ide Masakan Untuk Merayakan Malam Tahun Baru Bersama Keluarga, Lengkap Dengan Resepnya

8 Ide Masakan Untuk Merayakan Malam Tahun Baru Bersama Keluarga, Lengkap Dengan Resepnya

Ide Masakan Malam Tahun Baru--

1/2 sdt gula

100 ml air hangat

2 buah sosis, iris tipis

3 siung bawang putih, haluskan

Keju mozarella/quickmelt secukupnya

Oregano kering secukupnya

Bahan saus:

2 sdm saus pasta bolognese instan

Minyak goreng secukupnya

1/2 buah bawang bombay, cincang

Cara membuat:

Campur air hangat dengan ragi. Diamkan hingga mengembang atau muncul gelembung-gelembung udara.

Campur tepung terigu dengan air ragi, garam, gula, dan minyak goreng. Aduk rata hingga tidak lengket.

Diamkan adonan selama 30 menit, tutup dengan kain basah hingga mengembang.

Tumis bawang putih dan bawang bombay untuk sausnya hingga harum, masukkan saus dan aduk rata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: