5 Link Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024 Lengkap Dengan Syarat-syaratnya, Kamu Pilih Mana?

5 Link Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024 Lengkap Dengan Syarat-syaratnya, Kamu Pilih Mana?

Daftar Sekolah Kedinasan 2024 Lengkap Dengan Syarat Masuk--

- Pas foto berwarna terbaru dengan latar belakang warna merah, berdasi, ukuran 4 x 6 cm sebanyak 1 (satu)  lembar (harus sama dengan foto pada formulir pendaftaran).

- Foto copy bukti setor biaya pendaftaran sebanyak 1 (satu) lembar (pada bukti setor tercantum nama pendaftar dan nomor pendaftaran).

- Surat pernyataan mengisi data pada formulir dengan benar dan kesediaan menerima segala keputusan Panitia PCT Program D-I PPK STPN, termasuk hasil tes kesehatan dan pengukuran tinggi dan berat badan yang ditandatangani di atas meterai (Surat Pernyataan dicetak melalui aplikasi PCT Online.

12. Berkas yang dikirimkan harus lengkap.

5. Sekolah Tinggi Sandi Negara (STSN)

STSN menyelenggarakan pendidikan di bidang keamanan siber dan kriptografi. Lulusan STSN biasanya ditempatkan di Lembaga Sandi Negara dan instansi keamanan siber lainnya.

Sebelum ke persyaratan, kamu bisa cek info lebih lanjut melalui link Klik Disini

Berikut syarat pendaftaran STSN : 

Syarat Umum Pendaftaran STSN 

1. Warga Negara Indonesia (WNI);

2. Pria / Wanita;

3. Siswa kelas XII atau lulusan: SMA jurusan IPA; Madrasah Aliyah jurusan IPA; SMK Teknik Elektronika Industri;  SMK TI Bidang Keahlian Teknologi Informasi dan Komunikasi: Program Keahlian Telekomunikasi, Kompetensi Keahlian Teknik Jaringan Akses Telekomunikasi; Program Keahlian Teknik Komputer dan Informatika, Kompetensi Keahlian: Rekayasa Perangkat Lunak; Teknik Komputer dan Jaringan; dan Sistem Informatika, Jaringan dan Aplikasi.

4. Nilai Matematika dan Bahasa Inggris (teori/pengetahuan) masing-masing minimal 80, pada semester IV dan V;

5. Usia minimal 17 tahun dan tidak melebihi dari 21 tahun

6. Sehat jasmani dan rohani, tidak buta warna, tidak cacat fisik dan mental;

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: