4 Resep Menu Sahur Serba Kuah Kesukaan Anak, Praktis Bikin Anak Semangat Santap Sahur

4 Resep Menu Sahur Serba Kuah Kesukaan Anak, Praktis Bikin Anak Semangat Santap Sahur

4 Resep Menu Sahur Serba Kuah Kesukaan Anak, Praktis Bikin Anak Semangat Santap Sahur--

Maka, dari hadist tersebut dapat disimpulkan bahwa hukum sahur adalah sunnah.

BACA JUGA:Ustadz Adi Hidayat Ungkap 5 Persiapan yang Harus Dilakukan Umat Muslim Menyambut Puasa Ramadhan 2024

BACA JUGA:Deretan Menu Takjil untuk Buka Puasa Ramadhan, Cara Bikinnya Mudah Cukup Pakai Campuran Ini

4 Resep Menu Sahur Serba Kuah Kesukaan Anak, Praktis Bikin Anak Semangat Santap Sahur

Menu sahur biasanya identik dengan makanan yang berkuah-kuah. Hal ini, biasanya akan berpengaruh ketika kita menjalani puasa.

Jika ketika sahur kita sahur dengan makanan yang kering atau digoreng, maka akan cepat haus dan lapar.

Berikut ini adalah beberapa rahasia resep menu sahur serba kuah yang akan disukai anak.

 

Selain cara memasaknya yang praktis, menu ini juga akan membuat anak menjadi lebih semangat untuk makan sahur.

 

1. Soto Ayam

Untuk membuatnya bunda harus menyiapkan bahan-bahannya. Diantaranya yaitu:

  • Air kaldu ayam
  • Daun seledri, bawang daun dan kecambah
  • Daging ayam dengan potongan kecil-kecil
  • Garam, lada, kecap manis,
  • Bawang merah, bawang putih, jahe dan kunyit bumbu halus

Cara membuatnya yaitu:

  1. Tumislah bumbu halus sampai harum
  2. Masukan potongan daging ayam, lalu aduk sampai berubah warna
  3. Tuangkan air kaldu ayam dan bumbu lainnya.
  4. Biarkan mendidih hingga daging matang

2. Sayur Asem

Bahan-bahannya yaitu:

  • Labu siam, kacang panjang, jangung dan tomat
  • Daun salam, galangan, bawang daun dan bawang merah
  • Gula, garam dan lada

Cara membuat:

  1. Rebuslah sayuran sampai matang
  2. Campurkan bumbu-bumbu dan diamkan sampai mendidih
  3. Tuangkan bumbu seperti garam, lada dan gula

BACA JUGA:Resep Kue Kering Cokelat Mede Manis Ada Gurih-Gurihnya, Cocok Buat Ide Jualan Kue Lebaran, Yuk Coba Sekarang

BACA JUGA:10 Resep Makanan Terbaik untuk Ibu Menyusui, Bisa Perlancar ASI serta Bikin Bayi Tambah Gemoy

3. Sup jagung telur

Bahan-bahan:

  • Jagung manis, potong kecil-kecil
  • Telur yang dikocok lepas
  • Bawang putih, seledri dan bawang daun
  • Kaldu ayam

Cara membuat:

  • Rebus jagung kaldu ayam sampai matang
  • Tuangkan telur sambil diaduk rata
  • masukan bawang-bawang dan seledri
  • Tuangkan bumbu-bumbu secukupnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: