Resep Kue Lebaran Ekonomis Cukup 2 Bahan Ini, Bikinnya Tanpa Mixer dan Oven, Yuk Simak

Resep Kue Lebaran Ekonomis Cukup 2 Bahan Ini, Bikinnya Tanpa Mixer dan Oven, Yuk Simak

Resep Kue Lebaran Ekonomis Cukup 2 Bahan Ini, Bikinnya Tanpa Mixer dan Oven, Yuk Simak. Illustrasi @dapur_karlota27 (Instagram)--

Resep Kue Lebaran Ekonomis Cukup 2 Bahan Ini, Bikinnya Tanpa Mixer dan Oven, Yuk Simak

 

RADAR TASIK TV - Ingin mmebuat kue lebaran ekonomis yang enak tapi gak ingin ribet, cukup pakai 2 bahan dan bikinnya tanpa mixer dan oven? Ini dia resep kue lebaran ekonomis cukup 2 bahan. 

Menjelang hari lebaran, kamu pasti sedang sibuk-sibuknya memikirkan mau menyuguhkan makanan apa di meja. Lebaran tidak hanya identik dengan ketupat dan opor ayam, tetapi juga kue-kue kering dan manis.

Tidak heran memasuki bulan puasa kamu akan menemukan banyak penjual kue kering. Kalau mau hemat, kamu juga bisa membuat kue sendiri di rumah untuk suguhan para tamu. Mulai dari kue putri salju, nastar, kue semprit, dan macam-macam kue lebaran lainnya

Salah satu kue lebaran yang paling simpel adalah coklat kacang. Kue coklat kacang menjadi salah satu jenis kue yang biasa ada di meja ruang tamu saat lebaran. Rasanya dijamin manis dan awet renyah kalau penyimpanannya dilakukan dengan baik. 

BACA JUGA:Resep Es Teler Kelapa KW yang Segar Untuk Takjil, Yuk Catat Bahan-Bahannya!

BACA JUGA:Resep Smoothies Kurma yang Kaya Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh, Cocok Untuk Takjil Puasa

Dikutip dari instagram dapur_karlota27, ini dia cara membuat dan resep kue lebaran ekonomis cukup 2 bahan bikinnya tanpa mixer dan oven. Yuk simak cara membuatnya

Resep 

250 gram coklat batang

250 gram kacang tanag sangrai (cincang). Boleh juga diganti dengan kacang almond atau kacang mete

Cara membuatnya

1. Langkah pertama, siapkan 250 gram coklat batang bisa pakai merek apa saja. Kemudian potong-potong

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: