10 Manfaat Daun Kemangi Untuk Kesehatan, Salah Satunya Ampuh Turunkan Stres
10 Manfaat Daun Kemangi Untuk Kesehatan, Salah Satunya Ampuh Turunkan Stres (Photo by Instagram) --
RADARTASIKTV.ID - Daun kemangi merupakan Daun kecil yang bisa dijadikan sayuran dan obat-obatan untuk kesehatan tubuh.
kandungan antikanker dalam daun kemangi diketahui dapat melawan sel kanker yang ada pada tubuh, termasuk kanker paru-paru, kanker hati, kanker mulut, dan kanker kulit.
Daun kemangi juga bisa untuk menurunkan tekanan darah tinggi, menghilangkan bau badan, mengontrol gula darah, dan membantu pemulihan akibat stroke.
BACA JUGA:Sering Nonton Konten Mukbang? Ini 6 Raja dan Ratu Mukbang Terkenal Di Indonesia
BACA JUGA:Kawanan Begal Motor Bersenjata Tajam Diringkus Polisi, Motor Hasil Rampasan Dikembalikan ke Pemilik
Daun kemangi ini dapat tumbuh di tempat mana saja dan tahan terhadap pada musim panas ataupun musim dingin.
Daun kemangi yang tumbuh di udara yang dingin akan berwarna hijau melekat dan daun nya yang lebar dan bagus sedangakan daun kemangi yang tumbuh di udara yang panas warnanya akan memucat dan mengecil.
Berikut beberapa manfaat daun kemangi untuk kesehatan tubuh:
1. Menjaga sistem kekebalan tubuh
Minum rebusan air daun kemangi secara rutin dapat menjaga sistem kekebalan tubuh.
2. Mengendalikan tekanan darah
Daun kemangi ini dapat mengendalikan tekanan darah menjadi normal.
3. Mencegang demam berdarah
Ekstrak daun kemangi ini bisa untuk mencegah penyakit demam berdarah (DBD).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: