Pelatih Persib Bojan Hodak Apresiasi Prestasi Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Babak 8 Besar, Ini Harapannya

Pelatih Persib Bojan Hodak Apresiasi Prestasi Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Babak 8 Besar, Ini Harapannya

Pelatih Persib Bojan Hodak apresiasi prestasi Timnas Indonesia U-23 lolos ke babak 8 besar.-pssi-

BACA JUGA:Satpam Kesbangpol Ditemukan Tak Bernyawa di Kantor, ini Sosok Almarhum Dimata Para Pegawai

Highlight pertandingan Timnas U-23 vs Yordania Minggu 21 April 2024

Garuda Muda berhasil menumbangkan Yordania dengan skor telak 4-1 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Minggu 21 April 2024.

Gol kemenangan Indonesia dicetak Marselino Ferdinan yang menyumbangkan 2 gol, Witan Sulaeman dan Komang Teguh yang masing-masing mencetak 1 gol.

Sementara itu, 1 gol Yordania didapatkan dari gol bunuh diri Justin Hubner.

BACA JUGA:Ini Harga Tiket Persib vs Borneo FC di Stadion Si Jalak Harupat Kamis 25 April 2024, Simak Cara Pesannya

Kemenangan atas Yordania mengantarkan Indonesia meraih posisi runner up Grup A dan berhak mendapatkan satu tiket ke babak perempat final.

Selanjutnya, Marselino dan kawan-kawan harus mempersiapkan tim dengan baik karena lawan yang akan dihadapinya salah satu tim langganan Piala Dunia, Korea Selatan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: persib.co.id