Jangan Asal Masak, Ayo Kenali Kandungan Nutrisi Pada Ikan yang Jarang Orang Perhatikan

Jangan Asal Masak, Ayo Kenali Kandungan Nutrisi Pada Ikan yang Jarang Orang Perhatikan

Jangan Asal Masak, Ayo Kenali Kandungan Nutrisi Pada Ikan yang Jarang Orang Perhatikan - Ilustrasi Ima Hilmayanti --

Jangan Asal Masak, Ayo Kenali Kandungan Nutrisi Pada Ikan yang Jarang Orang Perhatikan 

RADAR TASIK TV- Sebagai ibu rumah tangga, menjaga kesehatan keluarga merupakan prioritas utama. Salah satu langkah penting dalam menjaga kesehatan adalah dengan memberikan makanan bergizi kepada anggota keluarga termasuk memperhatikan kandungan nutrisi didalamnya.

Salah satu nutrisi yang penting untuk diperhatikan adalah kandungan nutrisi pada ikan. Ternyata banyak yang masih belum mengetahui bahwa nutrisi pada ikan berbeda-beda. 

Dalam artikel ini, kita akan membahas kandungan nutrisi pada ikan yang penting untuk diketahui oleh para ibu rumah tangga, serta solusi cerdas dalam memasukkan ikan ke dalam menu sehari-hari.

BACA JUGA:Resep Palumara Ikan Kakap, Empuk dan Tidak Bau Amis, Rasanya Persis Seperti Masakan Khas Sulawesi Selatan

BACA JUGA:Resep Ikan Pesmol Anti Bau Langu Ala Chef Firhan, Dijamin Bikin Boros Nasi

Informasi mengenai kandungan nutrisi pada ikan dilansir dari akun Instagram @resepdietsehari-hari. Yuk mari jadi ibu yang cerdas untuk keluarga dirumah.

Jangan Asal Masak, Ayo Kenali Kandungan Nutrisi Pada Ikan yang Jarang Orang Perhatikan 

1. Ikan Patin:

Kalori: 89 Kalori

Lemak Jenuh: 14,9 gram

Penjelasan: Patin merupakan ikan air tawar yang rendah kalori namun tinggi lemak jenuh. Lemak jenuh dalam patin dapat memberikan energi yang dibutuhkan oleh tubuh, namun konsumsi patin sebaiknya tetap dalam jumlah yang terkontrol.

BACA JUGA:Rekomendasi Menu Buka Puasa Full Protein: Sup Ikan Kuah Kuning, Ini Resepnya

BACA JUGA:Bunda Wajib Tau, Ini Ciri-Ciri Ikan Mengandung Merkuri, Penting untuk Masalah Kesehatan Keluarga

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: