4 Resep Olahan Makanan Daun Pepaya Yang Enak, Auto Ketagihan Makan

Senin 06-11-2023,13:44 WIB
Reporter : Nurohman
Editor : Nurohman

- 2 ikat daun pepaya, rebus dan potong-potong 

- 200 gr udang, buang kepalanya dan cuci bersih 

- 8 butir bawang merah

- 4 butir bawang putih 

- 2 lembar daun salam

- 5 buah cabai merah, iris serong 

- Cabai rawit sesuai selera, cincang halus 

- Garam, gula, kaldu bubuk sesuai selera

- Minyak untuk menumis

BACA JUGA:7 Tips Berwisata di Pantai untuk Liburan yang Tak Terlupakan

Cara membuat:

a. Panaskan minyak, lalu tumis udah dan daun salam sampai matang.

b. Masukkan bawang merah dan bawang putih, tumis sampai layu.

c. Tambahkan garam, gula, dan kaldu bubuk. Aduk rata.

d. Masukkan cabai merah dan cabai rawit hijau serta daun pepaya.

e. Masak hingga bumbu meresap. Setelah itu angkat dan sajikan.

Kategori :