Implementasi Perda Pesantren Tergantung Kepala Daerah, Ijazah Lulusan Pesantren Harus Setara Formal
Implementasi Perda Pesantren Tergantung Kepala Daerah, Ijazah Lulusan Pesantren Harus Setara Dengan Pendidikan Formal--Nurohman
"Enggak, sekarang mah sudah setara dengan adanya undang-undang pondok pesantren, ,tidak lagi ada perbedaan," pungkasnya.
Yod menambahkan, implementasi dari perda pesantren tergantung dari kemauan politik dari kepala daerah masing-masing.
Bantuan kepada pesantren tidak harus berbentuk finansial, kepala daerah bisa mengarahkan program kegiatan dari dinas, diarahkan kepada hal-hal yang menyentuh kepentingan pihak pesantren.
BACA JUGA:679 Pembalap Sepeda Ikuti Lodaya Siliwangi Ride 2024, Dihadiri Peserta Dari Rusia
Simak Berita Selengkapnya dalam Video Berikut :
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: