Resep Cilok Goang Endulita yang Bakal Bikin Lidahmu Bergoyang!
Sumber Foto: Screenshot--
Bahan sambal dan kuah :
• Garam
• Penyedap rasa
• 2 gelas air (sesuai selera)
• Daun bawang secukupnya (iris)
• 10 cabai rawit / secukupnya
• 2 siung bawang putih
• 3 siung bawang merah
• 1 ruas kencur
BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Kue Nastar yang Lezat dan Lembut
Langkah-langkah membuat cilok goang :
1. Campur tepung tapioca, terigu, garam, penyedap rasa dan daun bawang. Aduk dan ratakan bahan-bahan sampai adonan terlihat cukup kalis.
2. Jika sudah kalis, ambil adonan secukupnya untuk dibuat berbentuk bulat sebesar kelereng sampai adonan habis.
3. Rebus air dan tuangkat sedikit minyak goreng agar adonan cilok tidak lengket satu sama lain. Masukkan cilok, tunggu hingga mengapung lalu angkat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: