Formasi Lengkap Penerimaan CPNS Dan PPPK 2024, Simak Cara Daftar Dan Syarat-Syaratnya

Formasi Lengkap Penerimaan CPNS Dan PPPK 2024, Simak Cara Daftar Dan Syarat-Syaratnya

Formasi lengkap penerimaan cpns dan pppk 2024, foto : Tangkapan Layar--

Dari segi detail, formasi ini akan dibagi menjadi 492.183 formasi untuk instansi pusat dan 1.867.333 formasi untuk instansi daerah.

Cara Pendaftaran CPNS dan PPPK 2024

Proses pendaftaran CPNS dan PPPK 2024 akan dilakukan secara daring melalui portal resmi Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) yang diakses melalui situs Klik Disini

Berikut adalah langkah-langkah yang harus diikuti:

1. Pengaksesan Portal

Kunjungi situs resmi SSCASN Klik Disini dan buat akun dengan menggunakan nomor induk kependudukan (NIK).

2. Pembuatan Akun

Setelah mendaftar, log in menggunakan NIK sebagai username dan password yang telah didaftarkan. Lengkapi biodata dan pilih jenis seleksi formasi instansi dan jabatan sesuai pendidikan.

3. Pengisian Data Pendidikan

Isi data pendidikan dengan benar dan lengkap.

4. Unggah Dokumen Persyaratan

Unggah dokumen seperti pasfoto, foto selfie dengan KTP, serta dokumen pendidikan yang diminta.

5. Verifikasi Informasi

Setelah pengunggahan dokumen, verifikator akan melakukan pengecekan dan verifikasi terhadap dokumen yang diunggah.

6. Seleksi dan Pengumuman

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: