Jangan Sembarangan, Begini Cara Membuat Oralit Yang Sesuai Dosis

Jangan Sembarangan, Begini Cara Membuat Oralit Yang Sesuai Dosis

https://www.astronauts.id/- Membuat Oralit--

Oralit membantu tubuh agar kebutuhan cairan tercukupi saat diare, namun tidak menghentikan diare itu sendiri. Dengan meminum Oralit, tubuh dapat pulih dari diare dan mengurangi risiko bahaya lain yang disebabkan oleh kondisi tersebut.

BACA JUGA:5 Obat Alami Ini Dipercaya Dapat Meredekan Sakit Perut, Dijamin Tidak Mengandung Efek Samping

Pemberian Oralit harus disesuaikan dengan dosis yang tepat, yang bervariasi berdasarkan usia. Berikut adalah dosis yang direkomendasikan untuk setiap kelompok usia:

  • Anak-anak di bawah usia 24 bulan: 50 hingga 100 ml setelah buang air besar (sekitar 500 ml setiap hari)
  • Untuk anak-anak berusia 2 hingga 10 tahun: 100 hingga 200 ml setelah buang air besar (sekitar 1.000 ml setiap hari)
  • Anak-anak berusia di atas 10 tahun dan orang dewasa: 200 hingga 400 ml setelah buang air besar (sekitar 2.000 ml setiap hari)

Selain menggunakan Oralit, pencegahan diare juga penting. Mengatur pola makan dengan menghindari makanan pedas, mengurangi konsumsi susu dan produk turunannya.

serta membatasi konsumsi kafein, pemanis buatan, bawang-bawangan, brokoli, kembang kol, makanan cepat saji, dan alkohol dapat membantu mengurangi risiko diare.

Jadi, Oralit dapat menjadi solusi yang praktis untuk mengatasi dehidrasi akibat diare, namun penting juga untuk memperhatikan pola makan dan minum serta berkonsultasi dengan dokter jika gejala diare tidak membaik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: