6 Jenderal Ini Jatuh Cinta dengan Kota Tasikmalaya, Salah Satunya Kaskostrad Mayjen TNI Farid Makruf, Kenapa?

6 Jenderal Ini Jatuh Cinta dengan Kota Tasikmalaya, Salah Satunya Kaskostrad Mayjen TNI Farid Makruf, Kenapa?

Searah jarum jam: Mayjen TNI Farid Makruf, Mayjen TNI Muhammad Muchidin, Marsekal Pertama Indan G Buldansyah, Brigjen TNI Windiyatno, Brigjen TNI Bangun Nawoko, Brigjen Pol Gupuh Setiyono-istimewa-

BACA JUGA:Tablet Advan Harga 2 Jutaan, Cek Spesifikasinya Lengkapnya Disini

BACA JUGA:Perbedaan Tansmisi Metik CVT Dan AT, Pecinta Otomotif Wajib Tau

Para komandan kesatuan mulai Kodim, Brigif, Polres, Lanud, menurunkan pasukannya membersihkan Kota Tasikmalaya.

Juga pimpinan BUMN, Perbankan, pengusaha ikut serta membawa personilnya plus logistik berupa cat dan peralatannya.

Tidak berhenti di situ, dilakukan juga edukasi ke sekolah. Wali Kota Drs H Budiman melalui Kadis Pendidikan yang memiliki peran penting dalam edukasi vandalisme ke pelajar.

Sebab faktanya pelaku vandalisme adalah dominan pelajar di tingkat SLTP dan SLTA. Hasilnya efektif, aksi vandalisme menurun drastis di Kota Tasikmalaya.

Kegiatan lain FPT berupa pemberian bantuan untuk anak yatim piatu dan jompo yang dihimpun di panti-panti.

Tibalah hari Farid Makruf, Gupuh Setiyono, Muhammad Muchidin, Indan Gilang Buldansyah, dan semua yang bertugas di Kota Tasikmalaya satu per satu pergi.

Mereka walau berat hati harus meninggalkan Kota Tasikmalaya pindah tugas ke tempat lain. 

Hebatnya rasa cinta ke Tasikmalaya, FPT tidak dibiarkan. Mereka sepakat merawat daei jauh.

BACA JUGA:Deretan Jenis-Jenis Daging Termahal Di Dunia, Seporsi Harganya Ada Yang Sampai Puluhan Juta Loh...

BACA JUGA:7 Aplikasi Ini Wajib Di Instal di HP Kamu, Ini Manfaatnya

Agar FPT sebagai miniatur kebhinekaan dan toleransi tetap hidup di Tasikmalaya, mereka estafetkan ke yuniornya yang menggantikan jabatannya.

Di Brigif 13 Galuh Rahayu estafet ketua FPT dipegang  Kolonel Inf Bangun Nawoko, Kolonel Inf Windiyatno.

Kolonel Windiyanto ada penugasan selama 1 tahun ke Papua. Dia delegasikan Plg ketua FPT kepada Wahyu Purnama kepala kantor Perwakilan Bank Indonesia Tasikmalaya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: