Tak Disangka, ini Dampak Pada Tubuh Jika Kamu Sarapan Telur Setiap Hari
Inilah Dampak Pada Tubuh Jika Kamu Sarapan Telur Setiap Hari (Foto : Freepik)--
RADARTASIKTV.ID - Telur merupakan salah satu menu favorit sarapan, terkhusus untuk yang sedang menjalani program diet.
Telur menjadi menu favorit karena tak hanya rasanya yang enak tapi begitu mudah di olah dan bisa di masak dengan berbagai macam cara.
Seperti di goreng, di rebus, di dadar, di orak arik bahkan bisa juga di campur dengan aneka sayuran. Meskipun begitu tetap tidak akan mengubah rasa dari telur dan tetap kaya nutrisi.
BACA JUGA:Mengungkap Cara yang Tepat Mengkonsumsi Air Kelapa untuk Kesehatan ala Selebgram Roryasyari
BACA JUGA:Pecinta Pedas Wajib Tau, ini 10 Bahaya Makan Makanan Pedas Berlebihan Bagi Kesehatan Tubuh
Tidak hanya di Indonesia tapi, di luar negri pun telur menjadi salah satu menu favorit harian yang kaya protein.
Perlu di ketahui bahwa telur mengandung nutrisi yang bagus bagi tubuh. Nutrisi itu diantaranya, mulai dari protein berkualitas tinggi dan vitamin yang dibutuhkan oleh tubuh.
Telur juga salah satu makanan yang mengandung antioksidan yang cukup tinggi, yakni lutein dan zeaxanhin yang bagus untuk kesehatan mata.
Lalu, apa dampak nya pada tubuh jika kita makan telur setiap hari saat sarapan?
BACA JUGA:Soda dan Kesehatan: Cara Memilih Minuman yang Aman untuk Dikonsumsi
BACA JUGA:10 Manfaat Gula Aren Bagi Kesehatan Tubuh, Solusi Buat Kamu yang Memiliki Anemia
1. Berat badan turun
Dampak dari makan telur setiap hari adalah bisa menurunkan berat badan.
Telur yang mengandung tinggi protein bisa membuat kamu kenyang lebih lama.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: